Aksi Karya Bakti Alumni SMPN.1 Kepohbaru Bersama Muspika Dan Pemdes Sidomukti Bojonegoro

Bojonegoro,Informasi-Terkini-Id – Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1443H/2022, Alumni SMPN.1dan Koramil 0813 /07 Kepohbaru menggelar karya bakti pembersihan dan pengecatan Mushola. Kegiatan karya bakti ini serentak dilaksanakan di Musolla warga Dusun Gumeng,Desa Sidomokti bersama Pemerintah Desa dan warga Koramil Kepohbaru Kapten infantri Ilyas Rosidi didampingi pengawas lapangan pelda Sukoco dan Serda Agus Irwanto,turut hadir dalam giat tersebut Kepala Desa Sidomukti Teguh Santoso Beserta setap nya.


Adapun sasaran kegiatan bersih-bersih lingkungan tempat ibadah menjelang bulan suci Ramadhan, dengan pengecatan bagian depan dan dalam Mushola, pembersihan kamar mandi dan toilet Mushola dan juga pembersihan dan pengecatan bangunan mushola.


Koramil 0813/07 Kepohbaru, Ilyas Rosidi menjelaskan, dengan menanamkan semangat gotong-royong, pelaksanaan karya bakti pembersihan dan pengecatan Mushola ini merupakan bentuk kedekatan TNI kepada masyarakat.


“Kapan saja dan dimana saja, selalu siap membantu rakyat. Dan kegiatan ini juga merupakan bentuk kepedulian kepada masyarakat untuk menyambut bulan yang penuh mulia yaitu bulan suci ramadhan, bersama rakyat TNI kuat,” ucap Kapten Infantri Ilyas Rosidi di Mushola Dusung Gumeng Desa Sidomukti, Kecamatan Kepohbaru. Jum’at (25/03/2022).

Bahwa kegiatan bersih-bersih Mushola ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang sehat, selain itu juga untuk memupuk semangat gotong royong, mempererat silaturahmi di masyarakat.


“Dengan kegiatan ini, tentunya lingkungan Mushola Dusun Gumeg sekitarnya akan menjadi lebih bersih dan sehat, sehingga saat digunakan oleh masyarakat akan terasa lebih nyaman saat beribadah di Mushola ini selama bulan ramadhan, jelas Ilyas Rosidi. pembersihan dan pengecatan,di Supot oleh Alumni SMPN.I 1.Firman Hukum dan Jamal SH,HSE,CPL ADV (Bpk .Jamal 1995)

2.Cv.sejahtra Abadi (Abah H Aris 1989) 3.Cv.sinta Makmur (Bpk.Sumali 1990) 4.UD.D.Tiga jaya (Bpk.H.moh Sa,dum 1992) 5.PT.Ibnu Mandiri (Bpk.H.Munaji 1992) 6.TOKO ARTOMORO POULTRY SHOP (Bpk.Sunarto 1992) 7.PT.Adikarya logistic (Bpk.Suwarno 1989) 8.PT.Aria Jasa Reksatama (Bpk.Suwandi 1991) 


 Semoga ketulusan dan keikhlasan ini, mendapat balasan berupa rezeki yang melimpah serta kesehatan selama melaksanakan aktivitas,”dengan kegiatan Karya Bakti pembersihan dan pengecatan Mushola ini diharapkan bisa memberikan keamanan, kenyamanan dan kebersihan bagi para jamaah dalam melaksakan kegiatan agama, khususnya saat shalat berjamaah dan shalat tarawih di bulan Ramadhan tahun ini pungkasnya.(Mas)

Previous Post Next Post